Perkuat Silaturahmi,BREGAS Gelar Bonsai Bareng

 

 

 

 

Tegal,rakyatkita.com – Acara gelar bonsai bareng diadakan di Polder Bayeman kota Tegal, Tujuan diadakannya kegiatan tersebut guna untuk menjaga silaturahim diantara para penghobi bonsai yang ada di kota tegal dan sekitarnya, agar tetap saling berbagi ilmu dan pengalaman terhadap seni bonsai.(21/03/21)

Menurut fatah menyampaikan dalam pertemuan dengan sesama pecinta bonsai supaya kedepannya para penghobi bonsai kususnya di daerah Tegal dan sekitarnya dapat berprestasi di kejenjang yang lebih luas lagi”tutupnya.

Acara berjalan dengan lancar dan baik, dan juga bisa memberi wacana silatuhrahmi dan juga pemebelajaran bareng untuk para penghobi pemula.

Di samping acara ada juga acara demo mengkonsep bonsai yang di lakukan oleh bang ipong.

Ms.

banner 468x60

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

No Responses

Leave a Reply